Balingtan Jaken

Selasa, | 07:23:23 WIB - Oleh Administrator


Lokasi : Jl. Raya Jakenan - Jaken km.05, Desa Jakenan, Kecamatan Sidomukti,  Kabupaten Pati

Sesuai Peraturan Menteri Pertanian No:27/Permentan/OT.140/3/2013 Balai Penelitian Lingkungan Pertanian mempunyai tugas melaksanakan penelitian emisi, mitigasi dan absorsi Gas Rumah Kaca dari pertanian, serta pencemaran lingkungan dan penanggulangannya di lahan pertanian.

Balai Penelitian Lingkungan Pertanian (Balingtan) merupakan kelompok jabatan fungsional yang secara teknis penelitian diberi mandat untuk membantu tugas dan fungsi Balai Besar Sumberdaya Lahan Pertanian (BBSDLP).

Lokasi Maps :